Fungsi Math and Trig
Fungsi
|
Keterangan
|
=ABS(number)
|
menghasilkan nilai
absolut argumen
|
=ROUND(number,num_digit)
|
membulatkan dengan
besar digit sesuai yang ditentukan dalam num_digit
|
=INT(number)
|
membulatkan argumen
kebawah
|
=MOD(number,divisor)
|
menghasilkan sisa
setelah number dibagi dengan divisor
|
=COS(number)
|
menghirung nilai
cosinus argumen
|
=SUM(number1,number2,...)
|
menjumlahkan data
argumen
|
2. Fungsi Statistik
Fungsi AVERAGE
|
=AVERAGE(number1,number2,...)
|
menghitung nilai
rata-rata argumen
|
Fungsi COUNT
|
=COUNT(number1,number2,...)
|
menghasilkan jumlah
data argumen (khusus untuk jumlah angka)
|
Fungsi MAX
|
=MAX(number1,number2,...)
|
mencari nilai
maksimum data argumen
|
Fungsi MIN
|
=MIN(number1,number2,...)
|
mencari nilai minimum
data argumen
|
Nama Fungsi
|
Bentuk Umum Fungsi
|
Keterangan
|
Fungsi DATE
|
=DATE(yy,mm,dd)
|
menulsikan tanggal sesuai argumen
|
Fungsi TODAY
|
=TODAY()
|
menampilkan tanggal dari sistem komputer
|
Fungsi NOW
|
=NOW()
|
menampilkan tanggal dan waktu dari sistem
komputer
|
Fungsi DAY
|
=DAY(serial_number)
|
memberikan angka tanggal
|
Fungsi MONTH
|
=MONTH(serial_number)
|
memberikan angka bulan
|
4. Fungsi Text
Nama Fungsi
|
Bentuk Umum Fungsi
|
Keterangan
|
Fungsi LEFT
|
=LEFT(text,num_char)
|
menampilkan karakter
pertama atau memotong karakter sebanyak yang ditentukan num_char dihitung
dari kiri
|
Fungsi RIGHT
|
=RIGHT(text,num_char)
|
menampilkan karakter
terakhir atau memotong karakter sebanyak yang ditentukan num_char dihitung
dari kanan
|
Fungsi MID
|
=MID(text,start_num,num_char)
|
menampilkan bagian
karakter sebanyak num_char karakter dan dihitung dari start_char
|
Fungsi LEN
|
=LEN(text)
|
menghitung banyaknya
karakter dalam text
|
Fungsi UPPER
|
=UPPER(text)
|
mengubah text menjadi
huruf kapital
|
Fungsi LOWER
|
=LOWER(text)
|
mengubah text menjadi
huruf kecil
|
Fungsi PROPER
|
=PROPER(text)
|
mengubah text menjadi
huruf kapital di setiap awal kata
|
5.
Fungsi logika
a. True = menampilkan ‘true’ jika
pernyataan keduanya bernilai benar.
b. False = menampilkan ‘false’ jika
pernyataan salah.
c. If = berisi dua pernyataan yang bernilai
benar atau salah. =if(logical_test value_if_true value_if_false).
d. And = menghasilkan nilai true apabila
semuanya benar, dan false apabila salah satu pernyataan salah.
e. Or = menghasilkan nilai true apabila
salah satu benar, dan false apabila keduanya salah.
6. fungsi add-in
a. Besseli = mengembalikan fungsi bessel
yang dimodifikasi
b. Bessels = mengembalikan fungsi bessel
sel (x)
c. Besselk = mengembalikan fungsi bessel ku
(x)
d. Bessely = mengembalikan fungsi ya (x)
e. Bin 2 dec = mengkonversi bilangan biner
ke angka desimal.
7. Fungsi financial
a. Rate =
b. Disk = mengembalikan tingkat diskon
untuk keamanan
c. Effect-add = mengembalikan tingkat bunga
efektif tahunan
d. Coupn cd = mengembalikan tanggal kupon
pertama setelah tanggal penyelesaian.
e. Coupp cd = mengembalikan tanggal kupon
terakhir sebelum tanggal penyelesaian
20.04
0 komentar:
Posting Komentar